Uang Saku LPDP Dalam dan Luar Negeri

Beasiswa LPDP diketahui merupakan beasiswa bersifat fully funded, dan kabar baiknya juga disediakan uang saku LPDP. Artinya, awardee atau penerima beasiswa tidak hanya mendapatkan pembiayaan untuk pendidikan saja.  Awardee juga berhak untuk mendapatkan uang saku yang bisa digunakan untuk berbagai keperluan selama studi. Tak hanya itu, awardee juga berhak menerima sejumlah tunjangan sesuai ketentuan program. … Continue reading Uang Saku LPDP Dalam dan Luar Negeri